πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih

Dipos pada March 11, 2022

πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih

Anda sedang mencari inspirasi resep πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih diperkirakan sekitar 1 jam 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih memakai 8 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Cookpaders.... Pekan ini sy membuat menu buka puasa dari kacang hijau dan ketan putih masya allah rasanya mantap bun...tapi jangan banyak-banyak ya makannya di waktu perut kosong.... Nanti bisa jadi seperti saya perut langsung kembung alhamdulillah berkurang kembungnya karena saya pijit dengan metode "IloveU" seperti pemijatan pada bayi.... Oiya langsung ke resep ya bun ini mumpung lagi ada #PekanPosbarKacang jadi sekalian ikutan menyemarakkan deh..... #MingguKe43 #PejuangGoldenApron3 #DutaRecookBeraksi #DutaRecookTarakan #CookpadCommunity_Tarakan #CookpadCommunity_Borneo

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih:

  1. 250 gr kacang hijau
  2. 1 gelas ketan putih
  3. 5 bulatan kecil gula merah
  4. 2 helai daun pandan
  5. 5 sdm gula pasir
  6. 1/2 sdt garam
  7. 1 sachet santan instan (65ml)
  8. 1 liter air

Langkah-langkah untuk membuat πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih

1
Siapkan semua bahan lalu cuci bersih kacang hijau, ketan putih dan daun pandan. Rendam kacang hijau selama +/- 1jam.
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 1
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 1
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 1
2
Setelah 1 jam perendaman rebus kacang hijau tambahkan air, daun pandan, ketan putih.
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 2
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 2
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 2
3
Tambahkan juga garam, gula pasir dan gula merah.
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 3
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 3
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 3
4
Rebus hingga mendidih sy pakai metode 5.30.7 biar hemat gas hehehe.
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 4
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 4
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 4
5
Setelah didiamkan selama 30 menit masak kembali lalu tambahkan santan masak sambil diaduk-aduk selama 7 menit hingga mendidih kembali. Setelah itu bubur kacang hijau ketan putih siap di sajikan. Selamat mencoba....😍😊
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 5
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 5
πŸ’š Bubur Kacang Hijau Ketan Putih - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sate Cumi Bakar Kecap

Sate Cumi Bakar Kecap

Assalamualaikum. Menu sahur bakar2an aza ya namun praktis buatnya Salah satu favorit suami dirumah❀❀❀ #PekanPosbarProtein #UngkepanRasaHati #PekanPosbar #BamasakBaimbai #KampoengRamadan #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kalsel #PejuangGoldenApron3

Gulai Ayam, Tahu dan Telur

Gulai Ayam, Tahu dan Telur

Assalamualaikum. Sahur kali ini, semua protein hewani maupun nabati masuk ini. 😍😍😍 #PekanPosbarProtein #PekanPosbar #UngkepanRasaHati #BamasakBaimbai #KampoengRamadan #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kalsel #PejuangGoldenApron3

Sarikaya 4 bahan

Sarikaya 4 bahan

Untuk buka puasa hari pertama

5-6 porsi
Tahu Teriyaki

Tahu Teriyaki

Kadang kita ga punya banyak waktu ya untuk mempersiapkan menu sahur atau berbuka. Tapi dengan keterbatasan waktu bukan berarti lho kita ga bisa menyajikan makanan yang enak. Nah Tahu Teriyaki ini adalah menu yang simple dan enak! Kandungan protein nabati dalam tahu juga bagus untuk tubuh kita. Yuk cobain! #PekanPosbarProtein

5-6 orang
20 menit
Gadon-Pepes Daging Tahu (dg Fibercreme)

Gadon-Pepes Daging Tahu (dg Fibercreme)

Bismillah, Ikut meramaikan #PekanPosbar disaat bulan suci Ramadhan ini...kebetulan Saya punya resep yg belum sempet diupload. Pas banget nih untuk ikutan #PekanPosbarProtein. Karena resep Gadon ini mix antara protein hewani dan protein nabati, semua dapet heheeee Source : Yeah!Meshi #PejuangGoldenApron3 #mingguke45 #CookpadCommunity_Bekasi #KampoengRamadan

Nasi Goreng Hongkong

Nasi Goreng Hongkong

menu buka puasa instan, ga pake lama, dijamin enak..

4 porsi
Es Blewah Jeruk

Es Blewah Jeruk

Salah satu menu yang cocok untuk buka puasa Dengan harum blewah yang khas, ditambah perasan jeruk menambah segar minuman es ini 😊

Sambal belimbing wuluh

Sambal belimbing wuluh

Buka puasa hari ini lagi pengen sesuatu yang seger2 buat makan , pas belimbing belakang rumah lagi berbuah

2 porsi
15 menit
Kolak Pisang Durian

Kolak Pisang Durian

Tak terasa kita sudah memasuki bulan sya’ban ya momz dan sebentar lagi Ramadhan tiba ,naaah utk para momies yg lg latihan menghadapi Ramadhan dgn melaksanakan puasa sunat senin kamis ,pass banget niey utk menu buka puasaπŸ‘πŸ» Oke momz bebikinan yuksπŸ‘ŒπŸ» #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Banjarmasin #CookpadCommunity_borneo #RecookOfTheWeek

Cupcake Vanilla

Cupcake Vanilla

Kalau bukan karena anak gadis saya, kayanya saya ga akan pernah coba bikin ini. Beberapa hari lalu dia merengek minta bikinin cupcake kaya di film omar hana yang pake buttercream warna warni. Pernah bikin buttercream tapi gagal dan males coba lagi. Tapi karena anak gadis minta terus buat bikin, ga mau beli, dia maunya bikin bareng, coba lah bikin lagi. Lagi lagi mba Fitri Sasmaya yang menyelamatkan, makasih mba πŸ™ Bikinan yang pertama langsung berhasil. Ini bikin yang kedua kalinya. Tapi buttercream nya saya kurangi jumlah gula dan butternya. Mari kita jadikan takjil buka puasa 😌 #hildaskΓΌche #süßigkeiten

12 cup kecil
Puding Kurma Kukus

Puding Kurma Kukus

Yang ini bisa untuk persiapan Buka Puasa ya Mommies n Ladies .. plus mengolah Kurma biar ga cuma dimakan gitu aja, secara pasti stok Kurma lagi berlimpah nih selama Ramadhan .. iya kan?!?!! Just cekidot gaess!!

Martabak Tahu

Martabak Tahu

hari ke 4 Ramadhan.. Mumpung banyak stok tahu dikulkas. Langsung bikin. Pada suka semua Kalo yang namanya gorengan. cocok dimakan pas anget anget.. resep asli cuma kaya digoreng dengan sedikit minyak. Nah ini aku pake minyak banyak jadi garing luarnya. Aku pake kulit lumpia home made. Source : happy end https://cookpad.com/id/resep/14519072-martabak-tahu-telur-simpel-minimalis?invite_token=nqA1omiEA9EoJNVDw9Nm2Z5K&shared_at=1618617520 #PekanPosbarProtein #UngkepanRasaHatimu #KampoengRamadan #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Samarinda

7 orang
30-45 menit
Mangga Yoghurt

Mangga Yoghurt

🌈Happy weekend semua🌈 πŸ’šSebentar lagi bulan puasa nich...πŸ’ Semoga kita semua senantiasa diberikan kesehatan sampai bulan Ramadhan tiba...amieeen...🀲🏻 Makin rajin cek resep di Cookpad biar makin semangat berkreasi bikin menu-menu menarik...πŸŽ€ 🌸Source : Rahayu Sartika Br.Sembiring🌸 #DutaRecookBeraksi #DutaRecookSamarinda #Cookpad_id #Cookpadcommunity_id_borneo

2 Porsi
15 Menit
Mie Nyemek Apa Adanya

Mie Nyemek Apa Adanya

Siang2 hujan. Orang rumah pada puasa semua, ini lg bolong (datang bulan) ndak puasa sendiri. Mau masak nasi tanggung... Jadilah buat mie Nyemek dengan sayur dan pelengkap apa adanya...

1 orang
15 menit
Mac & Cheese

Mac & Cheese

Salah satu menu takjil di bulan Ramadhan tahun ini, rasanya pas & enak sekali yg pastinya super simple bikinnya..yuk dicoba

Tempe Tahu Ungkep - Bumbu Kuning

Tempe Tahu Ungkep - Bumbu Kuning

#pekanposbarprotein #ungkepanrasahatimu #semangcook_highpro #kampoengramadan #cookpadcommunity_semarang Sahur.. kita butuh stok lauk yg sudah siap masak atau siap saji. salah satu.nya dengan ungkep Tempe Tahu yg juga merupakan sebagai makanan ProNa yg tentu.nya baik untuk tubuh kita πŸ€—πŸ˜˜ Tempe Tahu Ungkep ini pas di goreng eemm..pasti.nya dengan rasa yg berbeda yaa.. resep ini cocok banget buat yg suka Tempe atau.pun Tahu πŸ₯°

Es Buko Pandan

Es Buko Pandan

Bismillahirrahmanirrahim 4 Ramadhan 1442 H Ini menu berbuka hari ke 3 Ramadhan kemaren, tapi baru bisa di post sekarang πŸ™ Deesert yang simple tapi uweeenak. Ini deesert ala Filipina, puding pandan aslinya pakai jus pandan dan gelatin, tapi saya pakai bubuk agar-agar dan pasta pandan aja. Isinya selain puding pandan bisa kelapa muda, nangka, selasih, kolang-kaling, biji mutiara putih, nata decoo...hhhmmm yummy. Makannya pas dingiiiiin ya, sangat cocok untuk berbuka puasa. Yuuk intip resepnya..... #EsBukoPandan #MasakanBundaPashalenko #Ramadhan1442H #MenuSeminggu #KampoengRamadhan #PekanPosbar #PekanPosbarProtein #RAKITDICOOKPAD #KelasManajemenDapur #RAKIT2021 #CookpadCommunitas_Kalbar #CookpadCommunitas_Borneo #CookpadIndonesia

4 porsi
20 menit
Hintalu Bubur Singkong

Hintalu Bubur Singkong

Bismillah Bubur singkong yang manis dengan kuah santan yang gurih.. membuat nyaman di perut setelah seharian berpuasa.. Alhamdulillah.. #bubursingkong #berbagisaturesepsetiaphari #makanenak #takjil #kitchen.nitayasari.recipes #ketela

6 orang
30 menit
Es Cincau

Es Cincau

Es favorit keluarga😘. Menemani buka puasa hari ini.

12 gelas uk. 16 porsi
Kering Tempe Pete Muda (dengan Bumbu Dasar Putih)

Kering Tempe Pete Muda (dengan Bumbu Dasar Putih)

Minggu ke 45 Golden Apron The Next Level (resep 6 >>> 10 April 2021) Source : almarhumah ibuku sayang πŸ˜πŸ€— Ada pete muda 4 papan yang dikasih temen paksu. Tadinya mau dilalap atau direbus tapi karena masih muda, ga akan berasa makan pete. Teringat resep almarhumah ibu, pete muda yang dimakan sama kulit2nya dan dicampur kering tempe. Mumpung ada bumbu tanak dasar putih (bawang merah putih & kemiri yang dihaluskan dan ditumis hingga tanak). Jadi deh menu ini dan ga perlu capek ngulek bumbu lagi. Bisa buat stok buka dan sahur lho biar awet tenaga dan waktu apalagi saat mepet 😁 . . #GA_TheNextLevel #PejuangGoldenApronTheNextLevel #Pais_Keringan #PekanPosbarHidanganKering #keringtempepete #olahantempe #olahanpete #CookpadCommunity_Bandung #cocomba #authorsbandunghebring #ResepHadleny

6 orang
45 menit