Sambel Matah

Dipos pada February 7, 2022

Sambel Matah

Anda sedang mencari inspirasi resep Sambel Matah yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sambel Matah yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sambel Matah, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sambel Matah enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Sambel Matah adalah 1 mangkok. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Sambel Matah diperkirakan sekitar 15 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sambel Matah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sambel Matah memakai 11 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Siap2 untuk buka puasa ditemani nila bakar #cookpadcommunity_semarang #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sambel Matah:

  1. 25 cabe rawit hijau dan merah
  2. 1 buah tomat
  3. 2 batang serai, ambil bagian tengah dan muda
  4. 2 lembar daun jeruk
  5. 8 siung bawang merah
  6. 2 siung bawang putih
  7. sejumput terasi
  8. 1/2 sdt garam
  9. 1/2 sdt gula pasir
  10. 1 buah jeruk limau/jeruk sambal
  11. 3 sdm Minyak goreng

Langkah-langkah untuk membuat Sambel Matah

1
Siapkan bahan, iris tipis semua bahan kecuali jeruk limau (belah jadi 2 saja). Taruh dalam mangkok
Sambel Matah - Step 1
Sambel Matah - Step 1
2
Panaskan minyak, tumis terasi bawang putih dan serai sebentar (hanya membuat layu saja).
Sambel Matah - Step 2
3
Angkat dan langsung tuang kedalam mangkok yang berisi irisan cabe tomat dan bawang merah. aduk aduk, tambahkan garam gula pasir dan peras jeruk limau diatasnya. lalu aduk2 kembali hingga rata.
Sambel Matah - Step 3
4
Sambel matah siap disajikan
Sambel Matah - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Balado telor tempe terong#CookpadCommunity_Jakarta#GowesBecak_KelilingJakarta

Balado telor tempe terong#CookpadCommunity_Jakarta#GowesBecak_KelilingJakarta

Menu berbuka puasa yg sekaligus bisa buat sahur ya bun πŸ˜„πŸ˜„

4 orang
Tumis terung rebon

Tumis terung rebon

Masakan yang simple dan enak cocok untuk berbuka dan sahur #PekanPosbarManisGurih #MasakanGurih #Cookpad Community Balikpapan

Es campur kolang-kaling

Es campur kolang-kaling

Pekan posbar minggu ini untuk semarak ramadhan mamah cookpad mengajak kita semua seseruan bersama membuat es campur.Banyak variant es campur dan kita bisa buat sesuai selera atau disesuaikan dengan budget masing2πŸ₯° #PekanPosbar #PekanPosbarEsCampur #EsDicampur #CoboyRamadan_EsSuegerRek #CoboyWani #CookpadCommunity_Surabaya

Udang saus padang

Udang saus padang

Anak2 lagi pada kumpul, ini masak rame2 bareng anak2 buat buka puasa nanti sore.

Es sarang burung

Es sarang burung

Kali ini bikin es yg disebut es sarang burung mungkin karena ada serutan agar2 yg mirip sarang burung. Yang jelas bikin seger. Apalagi cocok buat buka puasa. Sekalian setor #posbarescampur dan juga #posbargembira ikutan RAKIT #rakitkelasherbaldaridapursendiri. Walupun jarang ngikuti di grup wa rakit. Tapi nyimak di sela sela kesibukan sebagai ibu rumah tangga yg seabrek😍. #cookpadcommunity_yogyakarta #kopijos_escampur #esdicampur #kampoengramadan #pekanposbarescampur #resepminuman #posbar_ramadan

Bola Daging kuah Bistik Pedas

Bola Daging kuah Bistik Pedas

Bismillahirrahmanirrahim...... 14 Ramadhan 1442 H Sebenarnya cukup 1 menu ini sudah mengandung daging dan sayuran. Daging sapi kaya akan zat besi dan sedangkan buncis, wortel, jagung dan kacang polong kaya akan vitamin A,B,C,D dan K. Tuang kuahnya agak banyakan, biar ndak seret makannya 😁 Apa lagi di musim hujan seperti sekarang ini, makanan berkuah dapat mengurangi resiko panas dalam. Tinggal di tuang ke nasi, hhhhmmm yummy πŸ˜‹ Yuuuk ikutan bikin..... #BolaDagingKuahBistik #MasakanBundaPashalenko #PosbarKampoengRamadhan #BikinRamadhanBerkesan #CookpadCommunity_KalBar #CookpadCommunity_Borneo #CookpadIndonesia

Kolak Pisang

Kolak Pisang

Andalan saat berbuka puasa

4 - 5 orang
Nasi Goreng Kecap Kilat

Nasi Goreng Kecap Kilat

Ceritanya si kecil yang masih TK B lagi ikut puasa tapi puasa 1/2 hari. Akhirnya mutar otak bikin masakan yang simple, cepat dan sesuai bahan di rumah. Akhirnya bikin nasi goreng saja karena masih ada sisa nasi sahur tadi. Dia minta dikasi tambahan kecap. Barusan dimakan, bilangnya sih enak πŸ˜€ #PejuangGoldenApron3 minggu ke 49 resep ke 1 #CookpadCommunity_Surabaya

Tongseng Ayam

Tongseng Ayam

24.04.2021 (47.1) Memasuki bln Ramadhan, tema posbar yg diusung minggu ini bareng @dkitcheners_ adalah "menu sahur andalan" Dan inilah menu andalan sahur keluarga saya "tongseng ayam". Dijamin mata lgs melek & mrk makan dgn lahap. πŸ˜πŸ€— #dkitcheners_ #myinspirations #pb041121_sahurbarengyuk #GA_TheNextLevel #cookpadcommunity_jakarta #cookpad_id #dapurmama_at #GATNL_47thweek

Mie tektek kuah pedas (ala Ummah Appa)

Mie tektek kuah pedas (ala Ummah Appa)

Jadi ceritanya ini menu buka puasa yang saya buat bersama ayang suamiπŸ’œ Untuk takaran bahan semua bebas ya tergantung selera masing-masing.

Es Campur Es Krim

Es Campur Es Krim

Nah lho yang bener es campur apa es krim? Yang bener adalah es campur yang dikasih topping es krim 😁. Rasanya kaya gimana? Pastinya manis dan suegerrr. Paduan antara tape singkong, jelly, kelapa muda, alpukat dengan campuran kental manis dan es krim...nyess di tenggorokan, cocok juga dijadikan sebagai minuman saat berbuka puasa. Es campur es krim ini sekaligus sebagai luapan kegembiraan saya karena boleh bergabung di program RAKIT yang diadakan Cookpad. Beruntung saya bergabung dengan kelas Manajemen Dapur sehingga saya bisa belajar bagaimana mengatur kulkas supaya rapi sekaligus tahu trik menyiasati supaya dapur tetap bersih dan rapi walaupun tiap hari ngebul 😁 Selain bergabung di kelas Manajemen Dapur, saya juga beruntung bisa gabung di Kelas Jago Bakulan & Hampers Cantik. Saya jadi tahu cara menentukan harga jual produk bakulan, mengemas produk supaya tampil cantik, sekaligus strategi mempromosikannya. Jadi makin semangat deh menjemput rezeki 😍 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #EsdiCampur #KampoengRamadan #PekanPosbarEsCampur #PekanPosbar #PosbarGembira

Tamarind Ice Tea (Es Teh Asam Jawa)

Tamarind Ice Tea (Es Teh Asam Jawa)

Berbuka puasa paling enak bila minum yang segar. Es teh Asam Jawa ini misalnya. Dengan bahan yang simpel, es teh manis + asam Jawa, bisa menghilangkan dahaga setelah seharian berpuasa. Source @Indah_KurnisariFTC https://cookpad.com/id/resep/14566271-tamarind-ice-tea-es-gula-asam?invite_token=PtxRQ5TGgDASRtacQK1G3Xuh&shared_at=1620008385 #PejuangGoldenApron3

2 gelas
15 menit
Grilled Beef Belly (Daging sapi panggang khas korea)

Grilled Beef Belly (Daging sapi panggang khas korea)

Cocok banget nih buat menu sahur dimarinasi malam sebelum tidur, dan bangun sahur tinggal dipanggang. Mudahkan dan praktis.Silahkan mencoba. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Bontang #KulaEtamCoCok

Sambal Tomat

Sambal Tomat

Walaupun lagi puasa, tapi bagiku sambal wajib ada ya. Berasa ada yang kurang aja kalau makan tanpa sambal tu. Oh iya, sambal ini pedesnya nampol banget nih. Bawaannya pengin ngunyah terus, susah berhenti. Alhamdulilah nikmatπŸ˜‹ #CookpadCommunity_Yogyakarta #KopiJos #SelaluIstimewa

Susu Kurma

Susu Kurma

Ini enak banget ya bagus banget untuk sahur karena bikin ga lemes dan kenyang seharian. Usahain make kurma yang basah/lunak ya karena rasanya lebih legit dan mudah diblend. Cocok banget juga untuk yg sedang diet yaa aku cm minum ini tanpa makan nasi alhamdulillah kuat seharian. #PejuangGoldenApron3

1-2 botol
Carica in sirup

Carica in sirup

Bagi cookpaders yg pernah berlibur ato melewati daerah dataran tinggi Dieng pasti tidak asing dg satu minuman khas ini , minuman ini sering di sajikan di momentΒ² spt Ramadan ataupun lebaran, sekarang sangat mudah mendapatkan minuman ini di toko olehΒ² tapi blm tentu terjamin bahan nya, mending bikin sendiri yuk,. #cookpadcommunity_semarang #pejuanggoldenapron3 #Genkpejuangdapur #GaSpesialRamadanpeda

Es Cendol Buah Naga

Es Cendol Buah Naga

Punya buah naga tinggal 1 biji, coba di campur dengan bahan cendol dan ternyata warnanya cantik banget....😍😍😍 Sajian takjil murah meriah nih.... Sisa cendol bisa disimpan di kulkas ya... #KampoengRamadan #EsDiCampur #Matos_DinginDinginSeger #CookpadCommunity_Malang

Es Santan Pepaya Nata Mutiara

Es Santan Pepaya Nata Mutiara

Ahad, 25 April 2021/#414 Hampir tiap hari bagi penghuni rumahku, sajian saat berbuka selain kurma apalagi klo cuaca panas,harus tersedia sajian minuman seger .. Bahan yg ada di kulkas bisa jd campuran suka-suka minuman segar. Porsi hanya sekedar melepas rasa dahaga, gak perlu jd kenyang. Klo ga ada santan kelapa asli bisa pake santan instan. Sirup sebagai pemanis tambahan sekaligus memberi rona pada kuah santan. #Alhamdulillah_Ala_Kulli_Hal #CookpadCommunity_Sumbar #CookpadComunityIndonesia #Cookpad_id #Basidoncek #KampoengRamadan #Posbar_Ramadan #EsDicampur #PekanPosbar #PekanPosbarEsCampur

5 gelas
Lumpur Surga

Lumpur Surga

Sudah lama pingin buat kue lumpur surga ini, ku cookmark tapi baru bisa eksekusi karena pingin buat sajikan untk takjil. Kue nya lumer dan manisnya pas, enak ada manis dan gurih santan.. πŸ˜πŸ’ž Hari terakhir untuk kegiatan Mamah Cookpad dalam pekan posbar manis gurih.. Semoga terinspirasi untuk hidangan takjil. Selamat menunaikan ibadah puasa ramadanπŸ™πŸ™πŸ’ž #PekanPosbarManisGurih #PekanPosbar #AkuManis #AkuGurih #KampoengRamadan #semanggisuroboyo #DiRumahAja #PejuangGoldenApron3 #cookpadcommunity_surabaya #cookpadcommunity_sidoarjo #cookpadcommunity_id #cookpadcommunity #cookpad_id #dewisaraswati

3 orang
1 jam
Pastel Renyah

Pastel Renyah

Assalamu'alaikum Cookpaders. Setelah ikut RAKIT rasanya banyak banget ilmu yang didapat. Wawasan pun menjadi luas. Mulai dari food preparation, manajemen keuangan, manajemen dapurnya, praktek seni melipat Furoshiki juga dalam hal perbakulan dari narasumber yang kece abis deh pokoknya. Misalkan seperti pastel renyah ini. Dalam satu resep ini bisa menghasilkan sekitar 20 buah. Nah, jika Cookpaders beranggotakan keluarga yang cukup kecil misalkan hanya bertiga. Maka sebagian bisa disimpan dalam bentuk frozen food sehingga sewaktu waktu ingin makan pastel maka tinggal keluarkan dari freezer dan goreng dalam jumlah yang dinginkan. Lebih hemat waktu dan tenaga jika kita bisa food prepation seperti ini. Bisa juga pastel renyahnya dijadikan hantaran untuk berbuka puasa sanak keluarga ya Cookpaders. Dibungkus cantik dengan teknik Furoshiki nambah kesan mewah walaupun isinya hanya pastel. Lain halnya jika kita jadikan pastel renyah ini sebagai bakulan di bulan Ramadhan. Pasti laris manis deh. Jangan lupa untuk menghitung cost foodnya supaya mendapatkan profit yang menguntungkan. Tak lupa postingan kali ini turut merayakan #PosbarGembira kelulusan RAKIT yang diadakan sama COOKPAD. Terima kasih banyak COOKPAD, RAKIT seru abis pokoknyaaaa. Source: Fitri Sasmaya #PosbarGembira #RayakanKelulusanRAKIT #RakitDiCookpad