Chiffon putih telur pandan cokelat

Dipos pada January 2, 2022

Chiffon putih telur pandan cokelat

Anda sedang mencari inspirasi resep Chiffon putih telur pandan cokelat yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Chiffon putih telur pandan cokelat yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Chiffon putih telur pandan cokelat, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Chiffon putih telur pandan cokelat enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Chiffon putih telur pandan cokelat sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Chiffon putih telur pandan cokelat memakai 12 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ceritanya banyak stock putih telur sisa bikin cake, dari pada terlalu lama dikulkas ya sudah dieksekusi aja jadi kudapan yang tak kalah istimewah dari chiffon yg menggunakan kuning telur, chiffon ini benar2 super lembut, moist seperti kapas wangi pandan dan cokelat dengan gurih santan. Enaaak simak step by step yuk resepnya.... Source: koleksiresepsj Ikutan Ramadan Camp 2022 nih, semoga berhasil hingga akhir Jawaban B #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Chiffon putih telur pandan cokelat:

  1. 175 gr tepung protein rendah/ kunci biru
  2. 25 gr maizena
  3. 1/4 sdt baking powder
  4. 120 ml minyak goreng
  5. 130 gr santan instan
  6. 50 gr susu cair
  7. 400 gr putih telur
  8. 1/2 sdt garam
  9. 1/2 sdt cream of tartar
  10. 185 gr gula pasir
  11. 1 sdt pasta cokelat
  12. 1 sdt pasta pandan

Langkah-langkah untuk membuat Chiffon putih telur pandan cokelat

1
Ayak tepung terigu, maizena, baking powder, tuang campuran minyak goreng, susu cair dan santan sedikit2, sambil diaduk rata, sisihkan
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 1
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 1
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 1
2
Kocok putih telur, garam, dan cream of tartar sampai setengah mengembang, tambahkan gula bertahap 3x mixer hingga mengembang soft peak artinya (putih telur mengkilap jika ditarik ujungnya lancip dan jika dibalik baskomnya cairan tidak tumpah)
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 2
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 2
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 2
3
Tuang kedalam campuran tepung terigu sedikit2 sambil diaduk perlahan, bagi 2 bagian adonan, tambahkan masing pasta cokelat dan pandan aduk rata
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 3
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 3
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 3
4
Tuang adonan cokelat dan pandan bergantian kedalam loyang chiffon tanpa dioles apapun
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 4
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 4
5
Oven dgn api atas bawah dgn suhu 170° C selama 60mnt/ sesuaikan dgn oven masing2 hingga matang,balik loyang diatas botol biarkan dingin potong2 sajikan
Chiffon putih telur pandan cokelat - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tumis Tahu Ayam bumbu Lada Hitam

Tumis Tahu Ayam bumbu Lada Hitam

07032022 Bikin yg gampang dan cepet mateng buat menu sarapan .. sekalian ngumpulin menu2 yg simple buat persiapan sahur dibulan ramadhan tahun ini .. 🥰 . . 6 #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_yogyakarta #kopijos #selaluistimewa

Zuppa Soup (66)

Zuppa Soup (66)

Hampir setiap sore hari turun hujan di kota Magelang, salah satu menu yang hangat-hangat pas buat dinikmati adalah zuppa soup... Kali ini buat soupnya sesuai bahan yang ada di rumah saja. Dan menu ini pun jadi favorit keluarga saat berbuka puasa.. Yuk moms dicoba.. #CookpadCommunity_Magelang #PejuangGoldenBatikApron Minggu ke-7

Sarikaya

Sarikaya

Di daerah kami Sarikaya ini banyak dijual saat Ramadhan. Resepnya sama dengan Botok Roti, hanya berbeda pada tehnik pengolahannya saja, dan lebih berkuah. #TIKETGoldenBatikApron

6 porsi sedang
1 jam
Ceker ayam pedas manis (takjil puasa)

Ceker ayam pedas manis (takjil puasa)

Kayaknya berbuka dengan yang manis manis enak nih.. Bikin ah buat takjil nanti buka puasa ceker pedas manis ala Rizki.. yuk simak resepnya

2porsi
-+ 15-20 menit
Kolak Pisang Tanduk (pakai kayu manis dan sasa santan bubuk)

Kolak Pisang Tanduk (pakai kayu manis dan sasa santan bubuk)

hari ini suami puasa kebetulan punya pisang tanduk, pengen saya buatin takjil kolak. tapi saya lagi ga punya daun pandan jadi saya buat kolak ini tanpa daun pandan, sederhana tapi tetap enak.

20 menit
Tumis Buncis Telur (Praktis untuk sahur)

Tumis Buncis Telur (Praktis untuk sahur)

Membuat menu sahur yang ga ribet, cepat proses memasaknya tapi kaya nutrisi. Sayurnya bisa dipotong-potong sehari sebelumnya. Jadi pas sahur kita tinggal menumis bumbu dan masukkan sayuran ke wajan aja. Praktiiss kan Moms 🤗 #CookpadCommunity_Surabaya #DiRumahAja #FestivalRamadanCookpad #KeDapurAja #MasakItuSaya #MenuSahur #RamadanPenuhIdeMasakan #MenuRamadan

Kering kentang kacang ala dhapu dewi

Kering kentang kacang ala dhapu dewi

Ramadan sudah didepan mata, rencana masakan ini bisa dijadikan stok lauk untuk sahur diramadan ini,kebetulan cookpad mengadakan misi di Ramadan Camp karna tertantang dan penasaran ikutan dong misi pertama ini dari mamah Cookpad.. #KentangKeringKacang #RamadanCamp #PejuangGoldenBatikApron #mingguke6 #Horas_MiGomakMakananKering #CookpadCommunity_Sumut #PekanPosbar

3K Kering Kentang Kacang versi Less Oil

3K Kering Kentang Kacang versi Less Oil

Source @DapurIbukKayana Saya buat versi setengah resep tapi tetep saya buat takaran yang sama ya. Mohon maklum stock kentang dirumah tinggal dikit😛. Saya skip airnya karena bumbunya sudah lumayan basah dari minyak. Takutnya nanti jadi lembek kentangnya kalau saya tambahkan air kan sayang kalau kriuknya ilang wkwkkw Memenuhi tantangan dari mamah semoga saya lulus di misi pertama untuk Ramadhan Camp Pertanyaannya sering terdiam diwadah plastik, kalau dimakan kriuk2 krenyes Jawabannya B 3K (Kering Kentang Kacang) karena ada clue huh-hah which mean ini pedes donk karena pakai cabe Jaman sekarang ini minyak lagi langka dan harganya melambung yaa. Nah kita harus cermat dan ambil positifnya ya bu ibu Kita kurangi konsumsi minyak demi kesehatan seperti saya yang sering dapat raport jelek di test kolesterol harus sadar diri Nah saya sekarang lebih menggunakan airfryer ataupun oven daripada deep fried Nah di airfryer ataupun di oven kita tetep menggunakan sedikit minyak yaa supaya hasil masakan tetep gurih dan warnanya cantik #RamadanCamp #KeringKentangKacang #cookpadcommunity_jakarta

Kering Kentang Kacang

Kering Kentang Kacang

Lebaran sebentar lagi~ Mau ngeluarin resep kering-keringan buat yang mau food prep saat puasa nanti. 🤗 #cookpadcommunity_solo #pejuanggoldenbatikapron #timlo_awetkering #ramadancamp #keringkentangkacang

1 jam
Tajil simple dan sehat

Tajil simple dan sehat

Pecinta buah naga, wajib coba 🤤

Bihun goreng

Bihun goreng

Makanan bihun goreng, paling enak untuk menu berbuka puasa, makanan pendamping lainnya. Di tambah sambel kacang tambah enduulllita...hehhee

Nasi Bebek ala Mbak Chei 🤭

Nasi Bebek ala Mbak Chei 🤭

Udah lama pengen bikin ini ngga jadi2.. So., Suatu hari krn males bakar, diniatinlah bikin, liat2 bbrp referensi resep di CP dan Yutub, eksekusi sendiri.. alhamdulillah lgs ludes.😍😍 (Duh..nulisnya pas lagi puasa lagi 🤦) Yukss Cobain..😘👌 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta

Es Susu Semangka Segar Simple

Es Susu Semangka Segar Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar #Ramadhan #BukaPuasa

1 Orang
3 Menit
Kering Kentang Kacang (Kentang Mustofa)

Kering Kentang Kacang (Kentang Mustofa)

#RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #PotBerbisik_AwetKering #CookpadCommunity_Bekasi Menjawab tantangan teka teki dari Mamah @MamahCookpad saya jawab dengan pilihan jawaban B #KeringKentangKacang. Main teka teki seru sama Mamah dalam event Ramadan Camp dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadan. Kering Kentang Kacang atau biasa disebut Kentang Mustofa. Makanan ini juga biasa disebut dengan Kentang Pengantin, karena sering juga dijadikan lauk khas acara resepsi pernikahan. Makanan yang berasal dari kentang seperti namanya. Kentang diolah menjadi stik stik kecil yang garing dengan dibumbui dengan bumbu bercitarasa pedas, manis dan gurih. Makanan ini bisa juga dijadikan lauk menenani nasi hangat, dan bisa dijadikan stok lauk karena daya tahan simpannya yang cukup panjang.

2 Toples 350ml
Kering Kentang Kacang💚

Kering Kentang Kacang💚

Bikin ini untuk persiapan stok lauk keringan, apalagi menjelang Ramadhan, wajib punya stok lauk untuk sahur yang kadang suka mepet waktunya☺ Aku buat pakai setengah resep kentang mustofa nya @Bund4Ririn, saya modif sedikit bentuknya aku iris bulat dan ditambah irisan daun jeruk, coba yuk👌 #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Jakarta Source : @Bund4Ririn

Rengginang Jawa gurih renyah

Rengginang Jawa gurih renyah

Efek Corona . Dua kali puasa,dua kali lebaran kita gak bisa pulkam... Paksu request minta dibuatkan rengginang kampung, suamiku emang lidah Jawa banget...secara kita emang aseli Jawa timur., request bukannya bikin nastar .eee.... Ini minta rengginang ... Ok lah kita cuss eksekusi. Pertama bikin Alhamdulillah langsung berhasil, gurih renyah .

Cumi Bakar

Cumi Bakar

Bismillah....edisi bikinin anak menu buka puasa, minta di bikinin cumi bakar. Mudah simpel aja. Dengan bahan2 yg ada enak mudah bikinnya. #PejuangGoldenBatikApron #Kopijoss #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta

Kering Kentang Kacang Bihun Pedas Gurih

Kering Kentang Kacang Bihun Pedas Gurih

Assalamualaikum.. Menjelang Ramadhan, ada tantangan #RamadhanCamp dari Mamah Cookpad. Misi pertama adalah menjawab jenis masakan dengan clue yang sudah tersedia. Jawaban yamg benar adalah #KeringKentangKacang. Kering kentang kacang ini bisa dijadikan cemilan kala nonton bareng keluarga, atau teman makan nasi juga lontong sayur. Setelah kentang dan bahan lain selesai dibumbui, segera taruh dalam wadah tertutup agar renyahnya awet. Selamat mencoba.. #CookpadCommunity_Sumbar #PejuangGoldenBatikApron

60 menit
Misoa Bihun Ekonomis

Misoa Bihun Ekonomis

Sebentar lagi memasuki bulan ramadhan nih, bund. Yuk nyicil bikin menu buat takjil. Kalau bunda-bunda rajin bisa banget dijadiin ide jualan, kan banyak tuh biasanya pasar sore dadakan di bulan ramadhan. Kalau saya mah, banyak malesnya 😅 #PejuangGoldenBatikApron #olahanbihun #misoaekonomis

22 potong
1 jam