180.Getuk Pisang Kepok

Dipos pada February 4, 2022

180.Getuk Pisang Kepok

Anda sedang mencari inspirasi resep 180.Getuk Pisang Kepok yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal 180.Getuk Pisang Kepok yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 180.Getuk Pisang Kepok, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan 180.Getuk Pisang Kepok enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 180.Getuk Pisang Kepok sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 180.Getuk Pisang Kepok memakai 6 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bismillaah ,,, 16 Ramadan 1442 H Awalnya saya bingung pisang dibikin gethuk ? makin penasaran dong akhirnya coba resepnya mb rachma waty ternyata hampir2 mirip kue talam gitu dan memang enak euyy🤤emak ikut meramaikan event aneka kue manis dan asin neh dikampoeng ramadlan kali ini sekalian dong am kampung CoCoK tercinta😍monggo silahkan dicoba momma's 👍 Sc : Rachma Waty1975 #AkuAsin #AkuManis #KampoengRamadan #MeolahCaruan_Jaja #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Balikpapan #PejuangGoldenApron3 #Minggu48 #ResepKece #PekanPosbarManisGurih #FotoKece

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 180.Getuk Pisang Kepok:

  1. 10 buah pisang kepok matang
  2. 280 gram tepung beras
  3. 220 gram gula merah sisir
  4. 800 ml santan kekentalan sedang(1 kara kecil+800 ml air)
  5. 1 sdt garam
  6. 1/2 butir kelapa muda+garam sejumput

Langkah-langkah untuk membuat 180.Getuk Pisang Kepok

1
Campurkan gula merah, tepung beras dan garam sisihkan
180.Getuk Pisang Kepok - Step 1
2
Rebus santan hingga mendidih, matikan api ambil 500 ml tuang kedalam campuran tepung dan gula aduk hingga tercampur rata
180.Getuk Pisang Kepok - Step 2
180.Getuk Pisang Kepok - Step 2
3
Tuang sisa santan aduk rata kemudian saring
180.Getuk Pisang Kepok - Step 3
180.Getuk Pisang Kepok - Step 3
4
Kupas pisang dan lumatkan menggunakan garpu masukkan kedalam adonan cair aduk rata
180.Getuk Pisang Kepok - Step 4
180.Getuk Pisang Kepok - Step 4
5
Panaskan kukusan sembari mengukus campuran kelapa dan garam selama 5 menit, gunakan serbet untuk membungkus tutup pancinya
180.Getuk Pisang Kepok - Step 5
180.Getuk Pisang Kepok - Step 5
6
Siapkan loyang ukuran 20×20 dan 4 cetakan, oles tipis dengan minyak goreng, untuk loyangnya alasi dengan plastik dan oles tipis dengan minyak goreng
180.Getuk Pisang Kepok - Step 6
180.Getuk Pisang Kepok - Step 6
7
Jika sudah 5 menit angkat kelapa dan ganti dengan adonan gethuknya, kukus dengan api sedang selama 30 menit atau sampai matang, tes tusuk ya jika sudah ga lengket berarti sudah matang, siap menemani berbuka puasa🤤
180.Getuk Pisang Kepok - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bakso Teriyaki

Bakso Teriyaki

Bingung ada sisa bakso dikulkas masih banyak mau dibuat apa, bosen kalo pedes² mulu akhirnya dibuat ini aja, buat makan sahur enak banget 🤎

30 menit
Tumis Cumi Hitam

Tumis Cumi Hitam

Bismillah Setelah sahur.. jadi inget masakan almarhum Mama.. yang cuman sekali seumur hidup makan, cumi ini di buat waktu SD. Karena besoknya mama masak jantung ayam kecap dan ketagihan sama jantung ayam kecap setiap hari. Akhirnya si cumi ngak pernah di request lagi. Maklum jantung ayam lebih murah dari cumi. Kebetulan saat anak2nya ketagihan makan jantung ayam kecap.. masaknya itu terus..😂 Berbekal tebak-tebakan sama adik. Akhirnya rasa yang pernah almarhum Mama buat tercipta di sepiring nasi hangat.. Semoga berkenan Salam_masak #berbagisaturesepsetiaphari #cumihitam #blacksquid #tumiscumihitam

3 orang
30 menit
Egg Chicken Roll

Egg Chicken Roll

Source: Cory Rahmaniah Sudah waktunya Semarak lagii, minggu ini dapet tema aneka olahan daging giling dari mba Eva. Egg roll ini bisa disimpan utk menu praktis sahur juga loohh . #DigilingDaging #Semarak_DigilingDaging #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi #KampoengRamadan #PekanPosbarManisGurih #AkuSiAsin

Tahu Campur praktis

Tahu Campur praktis

Tahu campur ala keluarga, hari ini agak jenuh ya... Mau ini mau itu memilih menu yg berbeda, bingung dan akhirnya jatuh pada pilihan tahu campur... Dengan sambal kacang yg enak ditambah dgn kecap terasa terobati rasa bosan ini.... Selamat berbuka puasa untuk hari ini, tahu campur ini dapat menjadi pilihan saat rasa bosan itu muncul.. yukkk semangat lagi.. masak apa ya untuk besok... hhhhhh bingung lagi... #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Semarang

62. Es Susu Yakult

62. Es Susu Yakult

Minuman yang cocok diminum saat berbuka. Dengan bahan yang simple dan mudah didapat. Hanya sebanyak 3 bahan saja😊😊 Fighting💪💪💪 #PejuangGoldenApron3

1 orang
5 menit
Es Mambo Thai Tea

Es Mambo Thai Tea

Setor yang gampang aja ya buat #GA_TheNextLevel. Bisa jadi alternatif buat seger2an pas buka puasa. #cookpadcommunity_bogor

18 porsi
Pangsit ayam rebus bakso

Pangsit ayam rebus bakso

Semarak clover minggu ini tema nya daging cincang, saya pilih daging ayam cincang untuk isian pangsit rebus. Yg insya allah Cocok untuk berbuka puasa. #PejuangGoldenApron3 #Minggu48 #DigilingDaging #Semarak_DigilingDaging #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Jakarta #PekanPosbarManisGurih

2 porsi
Es Cendol/Dawet

Es Cendol/Dawet

Bismillahirrahmanirrahim Assalamualaikum... Menu takjil hari ini nyoba bikin es cendol bareng anak gadis,ini pertama kali bikin cendol ternyata semudah itu😁 Sambil setor #pekanposbarescampur Sc : Veni KM Resep asli : https://cookpad.com/id/resep/14897055-es-cendoldawet?invite_token=cjM6LBcSYMBFhkC7NYU44H6h&shared_at=1619354791 #PekanPosbarescampur #BamasakBaimbai #EsCampurNusantara #EsDicampur #CookpadCommunity_Kalsel #CookpadCommunity_Barabai #KURMA_kreasiDapurRamadan #KampoengRamadan #RecookOftheweek #DutaRecookBarabai

Soto sasak

Soto sasak

Kangen soto sasak buatan ibu, tiep bulan ramadhan selalu menu ini yg ditunggu2. Kalo gak bulan puasa atau ada hajatan menu ini tidak dieksekusi. Setelah hampir 18 tahun gak merasakan atmosfernya sy coba2 ngulik ingatan masa kecil ketika bantu2 didapur. Berhubung sekarang jadi anak rantau nan jauh jd bahan2nya disesuaikan dgn ketersediaan disini.

3 porsi
Baked Potato beef creamy cheesy

Baked Potato beef creamy cheesy

Resep ini resep coba-coba sendiri ketika terinspirasi Dari beberapa resep2 yg sdh Ada. Kebetulan anak gadisku suka sekali dengan olahan kentang, nah saya buatkan menu ini untuk menemaninya berbuka puasa.

4 orang
Gurami Asam Manis

Gurami Asam Manis

Menu buka puasa Ala Resto by Home made🤩😍

Ikan Tumis Sambal Tomat

Ikan Tumis Sambal Tomat

Berhubung masih nuansa bulan puasa, pling cocok numis ikan sambal tomat. Selain bisa disantap malam, bisa jg disantap lagi saat sahur. #PejuangGoldenApron3

2 orang
45 menit
141. GULAI IKAN #ala RM Padang

141. GULAI IKAN #ala RM Padang

Masakin menu papi nih, serba ikan, mau dibumbuin apapun hayuu ajah...Beli ikan Tenggiri dagingnya buat bikin tekwan, bagian kepala dan tulang tengah jangan dibuang moms, kita masak gulai ala RM Padang ajah...🥥🧄🌶🧂 #KampungRamadan #Posbar #KualiEmak #Cocomtang #CookpadCommunity_Tangerang #Ramadan 1442 H hari ke 22 #TetapSemangatMemasak #BeHappy

2 porsi
30 menit
Sop ceker

Sop ceker

Seger bngtt Karna ada tomatnyaa nikmat untuk menu sahur cukup sekali makan

25 mnt
Puding Mozaik

Puding Mozaik

Bismillah 04.05.21 Puding Mozaik ini kesukaan sepupu,kebetulan dia suka banget klo aku buatkan ini,dan kebetulan juga mau berkunjung ke rumahnya,sekalian aja dibuatin puding ini untuk hantaran berbuka puasa bersama keluarga,saya buat 5 loyang puding Mozaik,tapi di resep cuma untuk 1 loyang ya moms... #GA_thenextlevel #CookpadCommunity_Bandung #resepina #minggu49

Es Citimel

Es Citimel

Es Citimel adalah es cincau, timun suri, dan melon yang menjaadi satu didalam gelas, dengan kuah susu dan sirup melon yang pastinya segerrr banget untuk berbuka puasa 😊 #GA_TheNextLevel #Goldenapronchallenge #sitifajarwulandari #dapoernengulien #nengulien #resepnengulien #cookpadindonesia #masakitusaya

2 porsi
10 menit
Es Teler

Es Teler

Nangka terakhir sebelum pohon ditebang. Kenang-kenangan dibikin es teler. Semangat membuat es teler buat buka puasa sampai lupa foto setiap langkah. Hihi... #GA_TheNextLevel #EsDiCampur #EsDicampur #PekanPosbarEsCampur #ResepKece #KampoengRamadan #MeolahCaruan_EsCampur #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Bontang

Talam Ubi Orange

Talam Ubi Orange

Buat cemilan buka puasa yang simpel aja, tapi enak donk Tak perlu beli lagi, buat sendiri jadi atur manis dan tekstur yang pas buat keluarga #PejuangGoldenAproun3

1 loyang
45 menit
Es Timun Serut

Es Timun Serut

Mumpung banyak timun dalam kulkas. Seger banget..boleh ditambah gula ya kalo suka .. ini aku ga pake soalnya sirupnya sudah maniss.. Selamat berbuka puasa semuanyaaa 🤗🤗 #EsDicampur #PekanPosbar #PekanPosbarEsCampur #KampoengRamadan #MeolahCaruan_EsCampur #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Samarinda

2- 3 orang
5 menit
Ayam pop dengan hydro coco

Ayam pop dengan hydro coco

Day 21 puasa udah maem nasi padang sama ayam pop, tapi ko masih kepikiran ya 😂 alhasil bebikin sendiri. Karena susah cari air kelapa jadi kita manfaatkan hydro coco, dan hasilnya takjub dong enakkk...