Garlic Cheese Cookies

Dipos pada March 15, 2022

Garlic Cheese Cookies

Anda sedang mencari inspirasi resep Garlic Cheese Cookies yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Garlic Cheese Cookies yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Garlic Cheese Cookies, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Garlic Cheese Cookies enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Garlic Cheese Cookies sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Garlic Cheese Cookies memakai 12 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Awal puasa digoda sama harum semriwing dari cookies satu ini 🥺 Ini aromanya enak bgt jadi gak sabar pengen cobain 😣 Terima kasih teh Cory sudah berbagi ilmu dengan warga Clover, semoga ilmu yg diberikan ini menjadi ladang pahala untuk teteh dan keluarga 🙏 Dan terima kasih juga untuk mba Presella ilmu fotografi nya maaf ya teh belum bisa ikutan setor foto produk 😟 Source : Cory Rahmania #BakpiaClover #BakingClassCookies #BelajarBakingWithCoryRahmaniah #BelajarMotoProdukBarengPresella #CookpadCommunity_Surabaya #CookpadCommunity_Sidoarjo #Clovercookinglovers #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Garlic Cheese Cookies:

  1. 100 gr margarin
  2. 100 gr butter
  3. 50 gr keju tua (edam/parmesen)
  4. 230 gr tepung terigu protein rendah
  5. 30 gr tepung maizena
  6. 1 sdm parsely
  7. 1 sdt bawang putih bubuk
  8. Olesan
  9. 1 butir kuning telur
  10. Topping
  11. Secukupnya keju parut
  12. Secukupnya parsely

Langkah-langkah untuk membuat Garlic Cheese Cookies

1
Siapakn bahan-bahannya terlebih dahulu, disini untuk adonan aku pakai keju paemesen
Garlic Cheese Cookies - Step 1
2
Campur margarin dan butter kemudian mixer sebentar cukup hingga rata saja (kurang lebih 30detik) kemudian matikan mixer. Masukkan keju parmesen yg sudah diparut, bawang putih bubuk dan juga parsely aduk menggunakan spatula hingga tercampur rata
Garlic Cheese Cookies - Step 2
Garlic Cheese Cookies - Step 2
Garlic Cheese Cookies - Step 2
3
Jika sudah rata masukkan tepung terigu dan tepung maizena aduk kembali dengan menggunakan spatula hingga tercampur rata
Garlic Cheese Cookies - Step 3
Garlic Cheese Cookies - Step 3
4
Karena aku gak punya cetakan kuker jadi adonan aku pulung dan aku timbang dengan berat 7gr kemudian aku bulatkan lalu sedikit dipipihkan, tata di atas loyang yg sudah dioles dengan margarin lakukan hingga semua adonan habis
Garlic Cheese Cookies - Step 4
Garlic Cheese Cookies - Step 4
Garlic Cheese Cookies - Step 4
5
Siapkan bahan untuk olesan dan topping, oles adonan kue dengan kuning telur lalu beri taburan keju dan daun parsley kering
Garlic Cheese Cookies - Step 5
Garlic Cheese Cookies - Step 5
Garlic Cheese Cookies - Step 5
6
Kemudian oven selama 40 menit menggunakan api bawah, sebelumnya oven sudah dipanaskan terlebih dahulu
Garlic Cheese Cookies - Step 6
Garlic Cheese Cookies - Step 6
7
Keluarkan cookies dingin terlebih dahulu lalu kemas dalam wadah kedap udara/ toples
Garlic Cheese Cookies - Step 7
Garlic Cheese Cookies - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Empal Gepuk Fozen

Empal Gepuk Fozen

Persiapan menjelang Ramadhan masak daging yg awet biar praktis kalau pas mager masak tinggal goreng empal gepuk dan taburkan bawang merah goreng. Mantap! #PekanPosbarHidanganKering #PotBerbisik_SambutPuasa #CookpadCommunity_Bekasi #KampoengRamadhan

Udang  crispy

Udang  crispy

Menjelang bulan puasa bikin lauk yang simpel2 aja Olahan lauk ini bisa buat antisipasi kalau bangun sahur telat bunda Selain mudah,gurih,enak Tinggal tambah sambal bisa ngabisin nasi ni,hhh #pekanposbarhidangankering #pejuanggoldenappron3week17

4 orang
30 menit
Es Cao Susu Gula Merah

Es Cao Susu Gula Merah

Cao/Janggelan adalah sebutan khas Jawa Timuran untuk cincau hitam. Pas puasa hari pertama mama beli sekotak gitu di tuksay. Saya yang diserahin tugas masak pun bingung, akhirnya kepikiran bikin ini pas lihat susu sachetan punya mama di rumah. 😂 tinggal bikin es dan saus gulanya dah. Yuk dicoba. Happy cookin'! Minggu kemarin kelupaan lagi buat setor, karena abis pindahan dari Depok, nyampe Pasru langsung disuruh kerja rodi, badan capek semua, kelupaan setor deh pas hari Minggunya. Untung mamah masih menyelamatkan sayah. Makasih mamah Cookpad. Alhamdulillah masih bisa lanjut berjuang di GA3! 😻 #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenApron3 #Week46 #PekanPosbar #moornayrecipes #moornaymasak

5 - 6 orang
Kering tempe sederhana

Kering tempe sederhana

Kering tempe adalah lauk favorit keluarga disaat tgl tua, sekali awet dan Murmer ya... Dinikmati dengan nasi hangat pun enak. Oh iya bulan ramadhan hampir datang ya moms... Yukk kita para ibu bisa selipkan didaftar menu berbuka puasa, sekali ini Kering kita buat bisa awet dan tahan lama, dan siap saji, jadi kita bisa bikin menu lainnya sebagai pelengkap mantap kan menu berbuka jadi berasa komplit. Kering tempe dengan daun basil enak pastinya ya.. seger2 terasa, untuk kali ini saya skip dulu ya mbk Fira Krn request pak su... 🙏Next lain x coba, 😘💞 Lauk kering yang sudah matang harus didinginkan dengan cara diangin-anginkan terlebih dahulu sebelum disimpan. Ya moms... Source: Zaujatu A ( Fira ) #Semangcook_arisan #Semangcook_LaukKering #PekanPosbarHidanganKering #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_Semarang

Sayur Asem Jakarta

Sayur Asem Jakarta

Pengen kuah yang seger untuk menu berbuka, ditemani dengan cocolan sambel + ikap asap🤤🤤 Terimakasih inspirasi resepnya bund: Source by Rhee

Bandeng kuah segar

Bandeng kuah segar

Buka Puasa hari 1 .. Bikin yg segar segar dulu.. Ini resep dari ibuku.. Yang dijamin bikinnya simpel. Bahannya no ruwet2..

4-5 porsi
kurang 30 menit
Bumbu Dasar Putih

Bumbu Dasar Putih

Assalamu'alaikum... Menjelang Ramadhan, saya sudah siap siapin bumbu dasar. Biar memudahkan dalam memasak. Terutama di waktu sahur. Bumbu dasar putih ini bisa digunakan untuk masakan seperti : -Lodeh, -opor, -aneka tumisan / ca, -aneka mie goreng #pejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #Kopijos #KampoengRamadan

1 toples bumbu
1 jam
Es Puding Coklat

Es Puding Coklat

Sajian berbuka puasa yang enak👍. #menutakjil #espudingcoklat #menuberbukapuasa #espuding #fibercreme #bundaei #cookpad_id #cookpadcommunity #cookpadcommunity_bandung

Gulai ikan belimbing wuluh

Gulai ikan belimbing wuluh

Kemaren aku nonton live IG Bincang Barengnya cookpad dengan narasumber ibu kokom,dosen tata boga, universitas negeri yogyakarta. Bagus banget materi yang dibahas bareng host mba Aprina🤗 Dari awal sampai akhir live padat ilmu. Salah satu materi yang dibahas adalah makanan yang wajib dikonsumsi saat berbuka puasa yaitu, makanan tinggi protein. Sumber protein ini bisa didapatkan dari sumber hewani antara lain, daging-dagingan,ayam/unggas,ikan baik air tawar dan laut, aneka seafood, dan aneka telur. .sedangkan protein nabati bisa diproleh dari kacang-kacangan,tahu,tempe,jamur,alpukat,kentang,sayur bayam,brokoli,kecambah,kacang polong dll. Untuk melengkapi protein pada tubuh saat berbuka puasa, aku memasak Gulai ikan, perpaduan rasa gurih ikan dan santan plus rasa asamnya belimbing wuluh. Enaak banget. Ikannya boleh ikan apa saja,di resep ini,kebetulan aku pakai ikan laut,tapi aku nggak tau nama ikannya apa,aku lupa terus nanya sama penjual ikan 😁✌🏻 #pekanposbarprotein #pekanposbar #CookpadCommunity_Kalteng

Es Nutrisari Yakult

Es Nutrisari Yakult

#pejuanggoldenapron3 Cocok untuk buka puasa, bikinnya simpel banget 🤤 Abaikan foto yg miring ya, soalnya asal foto aja hehehe, tips biar tidak miring gelas diganjal koin ya, 😘 #cookpadcommunity_solo

1 orang
3 menit
Teri Medan kacang balado

Teri Medan kacang balado

Makan ini ngehabisin banyak nasi, Masaknya mudah dan awet sampe 1 bulan untuk disuhu ruangan. Cocok banget untuk stok di bulan ramadhan Resep ini saya cantumkan untuk yg versi sedikit yaa, selamat mencoba 😆 #persiapanramadhan

45 menit
Ayam Ungkep

Ayam Ungkep

Menu yang wajib tersedia di kulkas saat Ramadhan. Saya biasanya buat sekalian. beberapa kg. Waktu mau buka/ sahur tinggal goreng. Bisa disandingkan dengan macam2 sayuran dan sambal. #KampoengRamadan #UngkepanRasaHati #cookpadcommunity_Bali #PejuangGoldenApron3 #PekanPosbarProtein

10 porsi
1 jam
619.Bumbu Dasar Merah

619.Bumbu Dasar Merah

Siapkan bumbu agar cepat selesai masaknya di bl puasa...dan praktis Bumbu ini siap unt bumbu dasar masakan seperti : Balado,Rendang,NasiGoreng 13/04/21 ( M46_GATNL ) Source.:Oknisa Carolina https://cookpad.com/id/resep/14804078-bumbu-dasar-merah?invite_token=X32fZzkkna8RepxNhZYH7ciA&shared_at=1617933865 #GA_TheNextLevel #CookpadCommunity_bekasi #CookpadCommunity_id #CookpadCommunity. #PekanPosbarBumbuDasar Bismilah.

2 btl
Buko Pandan

Buko Pandan

Source: @tenisondari Salah satu menu untuk berbuka yang menyegarkan. Alhamdulillah kebikin juga versi simpelnya..tapi soal rasa jangan ditanya, enak, dan seger. Buko ini bisa juga ditambahkan dengan keju yaa #pejuanggoldenapron3 #mingguke46 #kampoengramadan #cookpadcommunity_kalsel

Wonton Soup

Wonton Soup

Assalamualaikum. Pas buat berbuka yang hangat2 dengan Ada aroma jahe2 gituh gmna ya, segerrr. 🤩🤩🤩. Sumber : Febry Caturia #Rakit_HerbalDariDapur #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kalsel #PejuangGoldenApron3 #KampoengRamadan #KampungRamadan

Pergedel jagung khas minang

Pergedel jagung khas minang

Sukaaa banget sama makanan ini biasa kalau setiap ramadhan beli dan antriinyai pakai no antrian yg panjaanggg bgt. Akhirnya coba" bikin di rmh dan alhamdulillah selalu tidak bersisa 😊

3 orang
1 jam
Salad Strawberry Flavour Jelly Dessert

Salad Strawberry Flavour Jelly Dessert

Resep ini ku persembahkan untuk teman2 seperantauan yang suka bingung mengolah jelly ini.yuk di coba insyaaAllah mantab betul untuk salah satu menu berbuka puasa #PejuangGoldenApron3

4 orang
30 menit
Sayur bening oyong soun

Sayur bening oyong soun

Bismillaah.. Gak terasa sebentar lagi ramadhan ya bunda 🙂❤ Semoga kita semua diberi kesehatan & kekuatan untuk menjalani ibadah puasa ditahun ini aamiin ❤ Saya termasuk orang yang ga bisa lepas dari sayur mayur. Jadi kalau makan kudu ada sayur nya biar afdhol😁 Nah kalo lagi buru-buru biasanya bikin sayur bening aja yang cepet. Tinggal potong2 cemplung2 rasanya segeerrr ma syaa allaah😍

Sambal Baby Cumi

Sambal Baby Cumi

Yg mau persiapan buat sahur, bisa bikin banyak sekalian, simpan di friser deh 😚 #KulaEtamCocok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Samarinda

Bumbu Dasar Putih

Bumbu Dasar Putih

Bismillah Persiapan Ramadhan, agar masak lebih praktis dan cepat. Bumbu ini bisa digunakan untuk capcay, mie goreng, opor, semur, dan tumisan lainnya. Source Opi Bun, saya bikin setengah resep. #pekanposbarbumbudasar #pekanposbarrahasiadapurkita #cookpadcommunity_Bogor